Siapa saja pasti merasa risih jika rasa gatal pada selangkangan menyerang. Apalagi jika hal itu terjadi di muka umum dan pastinya si tangan ini pengen sekali menggaruk-nggaruk kegatelan ini. Gatal di selangkangan bisa terjadi pada wanita maupun pria. Bagian pinggir selangkangan ini lebih sensitive untuk luka dan lecet karena gesekan celana dalam. Apalagi di Indonesia ini cuacanya yang tropis dan lembab.
Penyebab, Nama Obat Gatal Di Selangkangan Wanita Pria Yang Ada Di Apotik
Pada topik Obat Gatal Di Selangkangan ini akan di bahas di awal apa saja sebab musabab gatal pada selangkangan.
Apa ya penyebab gatal pada selangkangan pria dan wanita itu?
Penyebab gatal di selangkangan yang utama adalah karena infeksi jamur pada bagian kulit yang terluar. Pada bagian selangkangan sangtalah mudah terserang penyakit ini karena kondisi selangkangan sendiri yaitu hangat dan juga lembab. Selain itu pada bagian paha dan bokong juga merupakan tempat yang sangat di sukai oleh jamur untuk berkembang biak. Biasanya infeksi ini akan terjadi di rasai dengan rasa sakit da nyeri yang hebat.
Menurut statistik membuktikan bahwa resiko infeksi jamur dan rasa gatal di selangkangan lebih tinggi terjadi daripada pada mereka yang menderita obesitas.dan diabetes. Adapun penyebab lain selain infeksi jamur yakni di karenakan memakai bahan celana dalam yang gak menyerap keringat, infeksi kulup pada pria akibat kebersihanya kurang terjaga, infeksi bakteri pada bagian vagina wanita, kudis, iritasi karena memakai celana dan pakaian yang terlalu ketat, dan juga infeksi bakteri seperti molluscum contagiosum.
Yang sangat perlu di perhatikan dan juga di waspadai yaitu rasa gatal di selangkangan di karenan penyakit menular seksual seperti kutil, infeksi kutu, sifilis dan herpes genital.
Adapun beberapa gejala adanya jamur pada kulit selangkangan pada wanita dan pria:
1. Menggaruk dengan terus menerus bisa menimbulkan gambaran penebalan kulit
2. Mengeluh rasa gatal yang sangat hebat
3. Pada bagian tengah, menyembung berupa daerah coklat kehitaman bersisik
4. Pada bagian selangkangan/ sisi paha atas bagian dalam terasa gatal
5. Buah zakar sangat jarang menunjukkan keluhan, meskipun terdapat jamur di area situ.
6. Lesi berbatas tegas yang terdapat bintik-bintik meraatau lenting-lenting yang berisi nanah.
Biasanya obat gatal selangkangan di apotik di awali dengan rasa panas, gatal dan merah-merah pada area kulit yang terserang. Lalu timbulah lepuh di kulit merah tadi. Bisa sebagian atau juga keseluruhan. Nah di dalamnya berisi nanah yang rentan pecah.ini di sebut dengan eksim basah. Lama kelamaan lepuhnya akan mengering yang di sebut dengan eksim kering. Tapi eksim kering ini bisa berubah lagi menjadi eksim basah jika lepuh yang bernanah tadi pecah.
Infeksi jamur yang terjadi pada bagian selangkangan ini akan membentuk ruam yang mulai di area selangkangan terutama dilipatan antara alat kelamin dan paha. Namun jamur ini sering sekali terjadi pada orang yang kurang memperhatikan kebersihan diri dan bisa juga karena lingkungan yang kotor dan lembab.
Pada saat terasa gatal di selangkangan dan kemaluan, sangat tidak di anjurkan untuk menggaruk apalagi itu terjadi di muka umum. Selain tidak enak di pandang, itu juga termasuk perbuatan yang tidak sopan. Menggaruk juga akan menyebabkan lecet dan akan semakin parah rasa gatalnya. Jamur dan kuman merupakan penyebab utama timbulnya gatal di daerah yang lembab.
Kulit adalah bagian tubuh manusia yang sangat sensitive, oleh sebab itu jika ada beberapa penyakit yang suka nempel di bagian kulit sudah tidaklah heran lagi. Banyak dugaan orang-orang penyakit pada kulit ini mirip dan sama semua padahal sebab dan gangguan itu sendiri berbeda. Gangguan pada kulit yang terserang akan memiliki sifat yang khas atau tidak. Dengan berobat di dokter yang sudah terlatih, akan mempermudah untuk mengetahui jenis dari penyakit kulit yang derita.
Para dokter akan menjadi sulit untuk melakukan diagnosa jika tidak ada ciri khas penampakan penyakit nya. Terlebih lagi jika penyakit kulit di selangkangan pernah di obati namun dengan mengkonsumsi obat gatal di apotik yang tidak tepat. Hal ini bisa mungkin akan sulit untuk di diagnosa oleh dokter. Di sini ada beberapa nama obat apotik yang di anjurkan untuk mengatasi masalah gatal di selangkangan.
Obat Gatal Di Selangkangan Resep dokter yang dijual di Apotik
Beberapa Mrek/Nama Obat Gatal di Selangkangan Wanita Pria di Apotik:
1. Elocon
Elocon tersedia dalam bentuk lotion , salep, dan krim yang berfungsi untuk mengurangi rasa gatal pada kulit, terutama gatal di selangkangan, peradangan yang di sebabkan oleh ruam kulit , eksim, dermatitis, dan alergi . Glukokortikosteroid (GCS) pada Elocon mempunyai funsi untuk mengobati kulit yang meradang dan gatal-gatal serta kondisi yang berhubungan dengan hiperkeratosis pada wanita dan pria.
2. Hydrocortisone
nama obat gatal kulit di apotik yang dapat mengurangi kemerahan yang terjadi pada kulit dan gatal yang membengkak adalah obat Hydrocortisone. Obat ini hanya di gunakan pada area kulit saja. Tidak di sarankan di gunakan di bagian tubuh lainya kecuali jika ada resep dokter dan di sarankan oleh dokter.
3. Scabimite
Selanjutnya nama obat gatal kulit diapotik yaitu Scabimite. Obat ini berfungsi untuk memperlambat repolarisasi dinding sel yang menyebabkan paralise parasit,yakni dengan cara mengganggu polarisasi pada dinding sel syaraf parasit melalui ikatan Natrium. Obat ini bisa dengan cepat dimetabolisir oleh kulit. Obat ini Cuma di gunakan 1X pemakaian dengan cara mengoleskan secara merata pada bagian kulit yang gatal. Terutama pada bagian lipatan-lipatan tubuh. Lama pemakaiannya kurang lebih 8 sampai 12 jam, maka dari itu sangat dianjurkan untuk melakukan pengolesan pada malam hari agar bisa dicuci keesokan harinya.
4. Ketoconazole
Obat ini bisa di gunakan untuk mengobati infeksi jamur pada kulit seperti panu, kurap pada kaki atau gatal di selangkangan dan juga ketombe. Funsi utama obat ini yaitu untuk membunuh jamur uang menyebabkan terjadinya infeksi dan juga mencegahnya agar tidak tumbuh lagi dengan cara menggangu sintesa ergosterol yakni komponen penting dari memebran sel jamur.
5. Miconazole
Obat Miconazola juga terdapat di apotik yang berfungsi untuk infeksi jamur pada bagian tubuh seperti mulut, kulit, dan vagina. Selain itu obat ini juga di gunakan untuk mengobati infeksi jamur pada kuku dan juga infeksi pada bagian bokong bayi yang di akibatkan dari pemakaian popok. Biasanya obat ini digunakan selama 7 hari sampai 14 hari, sesuai dengan yang dianjurkan oleh dokter. Apabila gatal pada kulit telah reda, sebaiknya obat ini tetap digunakan selama beberapa hari untuk mencagah infeksi jamur datang lagi.
Pengobatan antibiotik pada kulit selangkangan yang gatal juag membutuhkan antibiotic. Maka dari itu, sangat di anjurkan untuk memilih dokter ahli kulit dan kelamin untuk member resep. Selain untuk mengetahui secara pasti, pemberian obat yang tepat dan benar juga akan menjadikan bagian selangkangan menjadi lebih sehat dalam waktu yang singkat. demikian artikel kesehatan www.obatgatal2.com pada kali ini.