Minggu, 10 September 2017

Obat Kista Alami Tradisional dengan Ramuan Tumbuhan Obat tanpa Operasi Sampai Sembuh

Anda saat ini sedang membaca artikel yang membahas obat kista alami yang ampuh tentunya sangat bermanfaat bagi anda maupun orang-orang terkasih anda yang sedang mengalami penyakit kista, pasti senang rasanya jika kita menemukan obat herbal yang terbuat dari ramuan tumbuh-tumbuhan obat dari alam tanpa harus operasi yang mengeluarkan biaya yang sangat banyak.

Penyakit kista biasanya ditandai dengan terlambatnya haid/terjadinya pendarahan diantara periode haid serta nyeri pada pinggul bagian bawah dan terdapat benjolan yang berisi cairan kental yang berada pada organ reproduksi wanita. Penyakit kista ini umumnya bersifat kanker namun tetap dibutuhkan perhatian dalam menobatinya.

Obat Kista Alami Tradisional dengan Ramuan Tumbuhan Obat tanpa Operasi Sampai Sembuh

Kista memang merupakan suatu penyakit yang menakutkan bagi kebanyakan masyarakat terkhusus untuk para kaum wanita. Kista sendiri adalah adanya pertumbuhan tumor yang jinak pada bagian sel telur (ovarium) baik sebelah kiri maupun kanan, dan jika anda ingin mencari solusi lain untuk menyembuhkan penyakit kista tanpa operasi berikut di bawah ini adalah obat kista alami tanpa operasi yang terbuat dari ramuan herbal sebagai penyembuh kista yang bisa anda coba.

Obat Kista Alami Tradisional dengan Ramuan Tumbuhan Obat tanpa Operasi Sampai Sembuh

Macam-macam Ramuan Tumbuhan Obat untuk Obat Herbal Kista Alami

Bagi anda penderita penyakit kista yang sedang mencoba mencari informasi mengenai pengobatan tradisional /non medis dengan memanfaatkan tanaman obat kista alami, berikut ini kami akan berikan ramuan tumbuhan obat untuk penyakit kista dengan daun dewa dan sambiloto juga bahan alami lainnya yang bisa anda coba di rumah:

Resep 1 Obat Kista Alami

Bahan:
  • Daun dan batang benalu teh (mengandung flavonoid, flavonones dan chalcones) atau benalu jeruk (1 genggam)
  • Daun sambiloto segar (11 lembar)
  • Jadam Arab ukuran kelereng kecil (1 biji)
  • Temu Putih /kunyit putih sebesar (3 jari tangan)
Cara cara tradisional mengobati kista dengan bahan diatas:
  • Temu putih dikupas dan diiris tipis
  • Rebus dengan bahan lainnya dengan 5 gelas air hingga air tersisa 3 gelas setelah direbus
  • Angkat dan saring sebelum diminum

Aturan Pakai
Minumlah ramuan tersebut setelah makan sebanyak 3 kali dalam sehari, masing-masing ½ gelas

Ramuan 2 Obat Kista Alamiah herbal

Bahan:
  • Daun dewa segar (30 gr)
  • Temu putih/kunyit putih segar (30 gr)
  • Sambiloto Kering (11 gr)
Cara membuat ramuan herbal obat kista alami:
  • Cuci bersih daun dewa dan juga temu putih
  • Potong tipis-tipis
  • Rebus semua bahan dengan dengan 3 gelas air hingga air tersisa separuhnya
  • Angkat dan saring sebelum diminum
Aturan Pakai:
  • Minumlah ramuan tersebut dengan dosis 3 kali dalam sehari, masing-masing diminum ½ gelas.

Resep 3 Obat Kista Alami sampai sembuh

  • Bahan:
  • Buah + daun Mahkota dewa (buang bijinya karena biji mahkota beracun)
Cara membuat mahkota dewa untuk obat kista :
  • Bersihkan buah + daun mahkota dewa
  • Rebus buah + daun mahkota dewa sampai matang
  • Saring terlebih dahulu sebelum diminum

Resep 4 Obat Kista Alami untuk ibu hamil juga aman

Bahan:
  • Kulit manggis
  • Daun sirsak
  • Madu asli
Cara meramu kulit manggis untuk obat kista
  • Cuci bersih kedua bahan tersebut di atas
  • Rebus kedua bahan tersebut
  • Saring air hasil rebusan kedua bahan tersebut sebelum diminum
  • Tambahkan madu
  • Minum ramuan tersebut rutin teratur sampai terasa khasiatnya &kista benar-benar bersih dan tidak terdapat dalam tubuh

Resep 5 Obat Kista Alami

Bahan:
  • Rumput Mutiara (30 gr)
  • Daging buah mahkota dewa yang kering (5 gr)
  • Air bersih (600 cc)
Cara membuat rumput obat kista:
  • Rebus semua bahan sampai air rebusan tersisa setengahnya
  • Saring ramuan
  • Minumlah ramuan tersebut 2 kali sehari secara teratur

Khasiat Tumbuhan Obat sebagai Obat Kista Alami

Berikut ini adalah mengatasi kista ovarium dengan ramuan tumbuhan obat , tanaman obat kista ini sudah sering dipergunkaan oleh masyarakat.

Daun Dewa

Daun dewa mempunyai nama latin yaitu gynura divaricata dan termasuk ke dalam jenis tumbuhan herbal yang tumbuh dengan ketinggian 200 – 800 mdpl. Tanaman ini juga termasuk ke dalam golongan dari compositae. Daun dewa inipun memiliki nama lain diantaranya yaitu: ngokilom sambung nyawa (daerah jawa), san qi cao (daerah Cina)
Adapun ciri-ciri tanaman Daun Dewa untuk Kesehatan adalah:
  • Mempunyai tinggi dari 30 – 40 cm
  • Batang dan bentuk yang tegak
  • Bentuk batang dan daunnya pendek, lunak, berbentuk segilima, penampang bentuknya lonjong, berambut, dan sisi luar
  • Panjang daun 20 cm, lebar 10 cm, bentuknya bulat dan lonjong, memiliki bulu yang halus, ujung daunnya lancip, tepi daun berwarna hijau agak keunguan
  • Mempunyai tangkai daun yang pendek
  • Mempunyai bunga yang majemuk dan tumbuh dibagian ujung batang, kelopak bunga dan bentuk warna hijau, benang sari berbentuk jarum berwarna kuning
  • Berkembang biak dengan steak batang dan umbi
    Daun dewa yang sudah panen bisa dilakukan jika daun sudah lebar berwarna hijau tua. Panen umbi tanaman daun dewa ini sudah berusia 6 – 8 bulan, karena umur itu sudah siap semai dan memperluas serta memperbanyak tanamannya.
Kandungan Zat yang Terkandung dalam Daun Dewa untuk Kesehatan adalah:
  • Kandungan Saponin
  • Minyak Astiri
  • Tannin
  • Flavonoid
  • Vanilat
  • Polifenol
  • Asam Klorogenat
  • Asam p-kumarat
  • Asam p-hidroksi benzoate
  • Alkaloid, triterpenoid
  • Vitamin K
  • Sterol
Daun dewa memiliki macam-macam kandungan senyawa dan sifat-sifat kimia, jadi jangan heran jika daun dewa bermanfaat untuk kesehatan, salah satunya daun dewa dijadikan ramuan sebagai bahan obat alami kista. Selain dijadikan sebagai obat untuk kista, daun dewa juga berkhasiat untuk dijadikan obat penyakit lainnya seperti: stroke, diabetes, rematik, dan hipertensi/ tekanan darah tinggi. Baca lagi artikel obat kista sebelumnya: Ciri-ciri, Gejala, Penyebab, Obat Alternatif, dan Operasi Kista Endometriosis.

Rumput Mutiara

Rumput mutiara adalah salah satu tanaman yang bisa dijadikan obat tradisional kista dengan manfaat baik di dalamnya seperti salah satunya untuk mengatasi penyakit kista juga radang panggul pada wanita, kandungan yang baik dalam tanaman tersebut juga sangat baik dalam memelihara kesehatan organ reproduksi wanita.

Benalu Teh

Benalu teh merupakan tumbuhan yang sangat berkhasiat untuk anda yang menderita penyakit kista, tumbuhan satu ini selalu tumbuh pada pohon teh, oleh karena itu tumbuhan ini disebut dengan benalu teh. Tumbuhan ini memiliki kandungan flavonoid, chalcones, dan flavonones yang sangat baik dalam membantu menyembuhkan kista secara alami.

Temu Putih/ Kunyit Putih

Temu putih/ kunyit putih adalah salah satu obat herbal yang ampuh menyembuhkan penyakit kista
Bagaimana? Tunggu apa lagi, setelah anda mengetahui macam-macam obat kista alami lakukanlah penanganan yang tepat dan juga sehat tanpa efek samping untuk penyembuhan penyakit kista yang anda alami. Bila anda sudah mencoba melakukan pengobatan dengan ramuan tumbuhan obat alami di atas tanpa harus melakukan operasi ada baiknya anda melakukan pemeriksaan ke dokter untuk mengetahui hasil lebih lanjut dari pengobatan yang telah anda lakukan sebelumnya.

Sekian informasi yang bisa kami berikan mengenai obat kista alami, semoga semua informasi yang ada dalam artikel bisa bermanfaat untuk anda yang mempunyai sakit kista, dan mudah-mudahan setelah anda mencoba membuat ramuan herbal yang terbuat dari tumbuhan alami penyakit anda dapat sembuh. Sekian dari kami www.obatgatal2.com .
Latest
Next Post

0 komentar: